Paravisi Multimedia - Photography, Videography, Video Camera, Web Design
Sunday, January 16, 2011
Photo Editing Opinion
This image was made by Intan Adeline, a student of Faculty of Letters, Television and Film Department, University of Jember. Intan tries to share her work how to create this image.
foto ini adalah penggabungan 2 foto dengan oldig menggunakan photoshop . foto pertama saya menggunakan foto rokok dengan asap ,foto kedua hanya berbentuk asap saja . dengan menggukan background hitam ,saya mengcopy foto rokok dengan asap kemudian saya simpan di bagian bawah . dengan mode layer "screen",menggunakan mode screen agar hanya bagian asapnya saja yang terlihat di background.kemudian untuk merubah bentuk asapnya memanjang keatas saya menggunakan warp,yaitu free transform>warp . untuk bagian asap berbentuk wajah ,saya menggunakan foto asap yang kemudian saya copy dengan mode layer"screen"juga .ada beberapa bagian di layer 2 yang saya hapus karena terlihat ditimpa,yaitu bagian asap dari layer pertama .saya menghapus bagian asap dari layer kedua menggunakan layer mask ,dan brush dengan opocity kira-kira 30%,itu dilakukan agar asap terlihat menyatu. untuk bagian asap berbentuk wajah ,saya membentuknya menggunakan warp yang ada di free transform>warp dan liquify yang ada di filter>liquify . saat sudah terbentuk,saya menggunakan brush dengan mode burn tool dengan opocity kira-kira 10% untuk membentuk bagian mata . setelah bentuk benar-bener sempurna,saya menggunakan level untuk lebih menghitamkan gambarnya dan lebih menonjolkan bagian asapnya .yaitu di adjusment>level ,kemudian jadilah foto ini :)
Suka dengan karyanya si Intan Adeline, siiip.
ReplyDeleteOhya, selamat buat keluarga besar paravisi atas blognya. Salam humaniora;
foto ini adalah penggabungan 2 foto dengan oldig menggunakan photoshop .
ReplyDeletefoto pertama saya menggunakan foto rokok dengan asap ,foto kedua hanya berbentuk asap saja .
dengan menggukan background hitam ,saya mengcopy foto rokok dengan asap kemudian saya simpan di bagian bawah .
dengan mode layer "screen",menggunakan mode screen agar hanya bagian asapnya saja yang terlihat di background.kemudian untuk merubah bentuk asapnya memanjang keatas saya menggunakan warp,yaitu free transform>warp .
untuk bagian asap berbentuk wajah ,saya menggunakan foto asap yang kemudian saya copy dengan mode layer"screen"juga .ada beberapa bagian di layer 2 yang saya hapus karena terlihat ditimpa,yaitu bagian asap dari layer pertama .saya menghapus
bagian asap dari layer kedua menggunakan layer mask ,dan brush dengan opocity kira-kira 30%,itu dilakukan agar asap terlihat menyatu.
untuk bagian asap berbentuk wajah ,saya membentuknya menggunakan warp yang ada di free transform>warp dan liquify yang ada di filter>liquify .
saat sudah terbentuk,saya menggunakan brush dengan mode burn tool dengan opocity kira-kira 10% untuk membentuk bagian mata .
setelah bentuk benar-bener sempurna,saya menggunakan level untuk lebih menghitamkan gambarnya dan lebih menonjolkan bagian asapnya .yaitu di adjusment>level ,kemudian jadilah foto ini :)